Welcome To www.adempiere.web.id

This blog is in Indonesian Language, to read in English please use google translate
-------------------------------------------------------------------------
Assalamu allaikum Wr Wb
Selamat datang di www.adempiere.web.id, tempat untuk berbagi informasi Komunitas ADempiere Indonesia , serta sharing informasi Software ERP (Enterprise Resource Planning)berbasis Opensource khususnya Adempiere / iDempiere dan OpenBravo. Semoga informasi yang ada di blog ini, bisa bermanfaat.
Wassalam
Agung Budi Santosa
.>>> [ BACK TO HOME ] <<<.

Wednesday, April 29, 2009

Jogja's "Compiere Essential Training"

Compiere Essential Training,
LPP Convention Hotel Jogja,
2 & 3 Mei 2009



Compiere
Essential Training akan diadakan di kota Jogja, pada tanggal 2 & 3 mei 2009 bertempat di: LPP Convention Hotel , Jl. Demangan Baru No. 8 Yogyakarat, mulai jam 09:00 s/d 16:00

Biaya Training : Rp. 1,500,000,-
Setiap peserta akan mendapatkan :
-Buku Panduan Belajar Compiere + CD,
- 1X Lunch,
- 2X Coffe break, dan
- Sertifikat.

Untuk pendaftaran silahkan menghubungi:
Yustilawati ,
Email: yustilawati@yahoo.com,
Tlp. 0274 7450597


COMPIERE ESSENTIAL TRAINING

Pelatihan ini ditujukan kepada siapa saja yang akan menangani dan mengoperasikan Compiere ERP & CRM. Anda akan belajar segala sesuatu yang dibutuhkan untuk membuat Compiere ERP&CRM siap untuk digunakan oleh user termasuk instalasi, konfigurasi, dan mengelola fungsional operasional di Compiere.

Kompetensi
Setelah selesai mengikuti pelatihan, diharapkan peserta akan mampu untuk:
* Mengenal kemampuan dan keunggulan keunggulan Compiere ERP & CRM
* Menginstal Compiere pada sistem operasi Windows
* Melakukan Implementasi dan konfigurasi dasar
* Merawat Business Partner, Pruduct, dan Pricing
* Merawat Purchase, Material Mangement, Sales, Receipt & Payment
* Melakukan konfigurasi Akuntansi dan Financial Report.

Siapa yang harus ikut Pelatihan ini
* User / Pengguna maupun Calon pengguna Sistem Compiere
* Calon Administrator Compiere
* Dosen / Pelajar / Mahasiswa yang ingin mempelajari Compiere
* Praktisi IT, praktisi akuntansi, pekerja, pelaku bisnis, serta orang orang yang yang ingin mempelajari Compiere

Catatan:
Pelatihan didesain untuk entry level user untuk dapat menguasai Compiere dari dasar. Pengguna Compiere tingkat Advance atau Konsultan Compiere tidak lah sesuai untuk mengikuti program pelatihan ini.

Prasyarat
Dalam rangka peserta dapat mengikuti pelatihan dengan baik, peserta harus memenuhi syarat sebagai berikut:
* Dapat mengoperasikan komputer dalam lingkunan sistem operasi windows, Bisa mengetik, mengatur file dan folder, dan mengatur parameter sistem.
* Peserta yang mengetahui konsep dasar Sistem ERP (Enterprise Resource Training) akan sangat membantu proses belajar, meskipun ini bukanlah syarat mutlak.
* Peserta masing masing diharuskan membawa laptop dengan spesifikasi minimum Pentium 4 dengan memory minimal 512 MB dan Maksimal 1 GB (syarat Oracle XE)

Isi Modul Pelatihan
• Introduction of Compiere
• Compiere Installation.
• Common Function and Command.
• Implementation anda Basic Setting.
• Business Partner.
• Products.
• Pricing.
• Procurement.
• Material Mangement.
• Order Management.
• Payment, Receipt and Open Item
• Performance Analysis (Accounting).
• Info and Reporting.
• Security and Utility

Durasi
2 Days (2 X 6 hours)

Biaya Pelatihan:
Rp 1,500,000,-

Peserta akan mendapatkan:
a. 2X cofee & snack
b. 1X Lunch
c. Training Kit:
- Buku Manual " Panduan Belajar Compiere dari Instalasi hingga Implementasi" (dalam Bahasa Indonesia).
- CD Kompilasi Software Compiere, Orcale XE, PostgreSQL, JDK, dll

Untuk informasi dan Pendaftaran:
Yustilawati
Email: yustilawati@yahoo.com
Tlp : (0274) 7450597

2 comments:

http://www.colourboom.com said...

Acaranya deket Distro colourboom ya?

Agung B Santosa said...

Betul sekali,

Training berikutnya ikut ya...

Salam,
Agung